Thursday 21 April 2016

Manfaat jeruk nipis untuk menurunkan berat badan

Tahu ngga sih ternyata jeruk nipis bisa untuk menurunkan berat badan

Manfaat jeruk nipis untuk menurunkan berat badan ternyata sangat bagus lho buat anda yang lagi dalam program penurunan berat badan.



Kok bisa? karena selain alami sangat bagus bagi kesehatan tubuh dan juga di dalam jeruk nipis terkandung serat dan vitamin c yang dapat menimbulkan perasaan kenyang pada tubuh. dengan cara minum air jeruk nipis hangat setiap pagi hari, dengan metode tersebut maka program diet anda akan menghasilkan berat badan yang memuaskan.

Apakah ada manfaat lain selain bisa menurunkan berat badan?



Jelas tentu ada, selain membatu menurunkan berat badan jeruk nipis juga bisa dijadikan sebagai alat untuk kecantikan contohnya:

=> Jeruk nipis bisa dijadikan untuk mencerahkan kulit.

Jeruk nipis di dalamnya mengandung vitamin C karena kandungan antioksidanya yang mampu membuat kulit anda awet muda.


=> Jeruk nipis dapat melawan penuaan.


Di dalam jeruk nipis mengandung Vitamin C sangat tinggi sehingga difungsikan sebagai antioksida alami yang mampu melawan radikal bebas berbahaya bagi tubuh yang dapat berakibat pada kerusakan tubuh, sehingga terjadinya kerutan pada kulit.

Selain itu masih banyak sekali manfaat jeruk nipis bagi kesehatan tubuh kita, untuk itu mulailah jalani pola hidup sehat dari sekarang.

No comments:

Post a Comment