Tuesday, 19 April 2016

Faktor yang menyebabkan terjadinya kolesterol tinggi

Beberapa faktor penyebab kolesterol tinggi


Faktor yang menyebabkan terjadinya kolesterol tinggi ada banyak sekali, karena kurangnya masyarakat akan pola hidup sehat. Di indonesia saja jika di perkirakan penderita kolesterol tinggi sebanyak 35%.

Mempunyai kadar kolesterol tinggi sangatlah bahaya jika di abaikan akan sangat berdampak buruk bagi kesehatan, anda beresiko terkena penyakit stroke ringan, stroke, dan serangan jantung karena tersumbatnya beberapa aliran darah yang berada di jantung, otak dan bagian badan yang lainnya.

Untuk cara mencegahnya dan menurunkan kadar kolesterol tinggi


Mulailah menjalani hidup sehat dengan cara menjaga pola makan agar tidak terlalu sering mengkonsumsi makanan yang mengandung kadar kolesterol tinggi, dan rajin berolah raga.


Untuk cara penurunan kadar kolesterol tinggi anda dapat melakukannya dengan cara meracik jamu dari beberapa tanaman ini :

1.Kacang tanah

Kacang tanah ini didalamnya terkandung fitosterol yang bisa menurunkan kolesterol tinggi dan level trigliserida, dengan cara menahan menyerapnya kolesterol dari makanan dan disirkulasi kedalam darah sehingga mengurangi penyerapan kembalinya kolesterol dari hati.
Cara mengolahnya : siapkan 1 genggam daun kacang tanah lalu bilah dengan air bersih , setelah itu iris-iris sampai halus, lalu seduh daun kacang yang sudah di iris halus dan diamkan sektar 40 menit. kalau sudah, rebusan daun kacang tadi di saring terlebih dahulu lalu minum selagi hangat, dianjurkan perut anda dalam keadaan kosong.

2.Bawang merah


bawang merah banyak sekali mengandung vitamin c, kalium, serat dan asam folat, dan zat pengatur tubuh.
Cara mengolah : sediakan 20 gram bawang merah yang masih segar lalu potong tipis-tipis, makan bersama nasi. konsumsi setiap hari dengan porsi yang sama.

Itulah beberapa faktor penyebab terjadinya kolesterol tinggi, Juga bagaimana cara mencegah dan mengobatinya, semoga artikel ini bermanfaat bagi anda. Salam sehat selalu.

No comments:

Post a Comment