Khasiat daun salam, tanaman ini memang sudah tidak asing lagi di telinga kita dan sangat mudah kita jumpai di pekarang rumah karena daun dari pohon salam ini dikenal sekali sebagai bahan penyedap masakan.
Tapi tahu ngga sih, ternyata daun salam ini mempunyai khasiat yang bagus dalam mengobati asam urat secara alami. karena kandungan senyawa alaminya seperti minyak esensial, ekstrak etanol, ekstrak metanol, flavonoid, tannin, dan minyak astiri. dari kandungan inilah daun salam sangat bermanfaat sekali dalam hal mengobati asam urat.
Cara meraciknya, petik 10 hingga 15 lembar daun salam segar ataupun yang kering, setelah itu rebus dengan 3 gelas air hingga rebusannya hanya tersisa untuk 1 gelas, lalu saring air rebusan salam dan minum 2 kali sehari masing-masing setengah gelas.
Daun salam bisa turunkan kolesterol tinggi
Selain bisa menyembuhkan asam urat, daun salam ini juga mampu menurunkan kadar kolesterol tinggi secara alami, bila anda ingin mencobanya ikuti cara meraciknya seperti yang di atas tadi, namun bedanya cara meminumnya untuk penurunan kolesterol minum 1 gelas rebusan yang sudah di saring tadi dan lakukan ketika malam secara rutin. maka kolesterol tinggi anda akan turun dengan perlahan, selamat mencoba.
Nah itulah khasiat daun salam yang saya bisa sampaikan. walaupun informasi yang sangat sederhana semog bisa bermanfaat dan nambah wawasan bagi para pembaca. terima kasih.
Mantap masbro, terimakasih sudah mau berbagi, ane jadi tahu khasiat dr daun salam..
ReplyDeletethanks gan infox
ReplyDeleteane baru tahu klo daun salam buat ngobatin asam urat dan nurunin kolesterol
terima kasih atas kunjungannya ntar di kunjungi balik
ReplyDelete